harapan
pengharapan adalah busur yang kita lepas untuk menentukan apa jadinya rasa
pengharapan sejatinya adalah kekecewaan
kekecewaan yang terwujud,
atau kekecewaan yang berubah wujud
menjadi kepuasan.
pengharapan sejatinya adalah kekecewaan
kekecewaan yang terwujud,
atau kekecewaan yang berubah wujud
menjadi kepuasan.
Komentar
Posting Komentar